[FOTO] Nisan Bersejarah di Tepi Jalan Tol

WhatsApp Image 2021 02 10 at 16 35 36 1
Puluhan nisan peninggalan makam bersejarah yang berada di sekitar proyek jalan tol di kawasan Kajhu, Aceh Besar. (Foto/Fahzian)

PM, Banda Aceh – Puluhan batu nisan diduga peninggalan makam masa Kerajaan Aceh Darussalam, ditemukan di lokasi pengerjaan proyek pembangunan Tol Sigli-Banda Aceh (Sibanceh) di Gerbang Tol Kajhu, Kecamatan Baitussalam, Aceh Besar.

“Kami terkejut, mengetahui nisan-nisan ini terkena proyek jalan tol. Selama ini kondisinya memang terbengkalai,” kata Ketua Peusaba (Peubudoh Sejarah dan Budaya), Mawardi Usman kepada media, Rabu (10/2/2021).

Foto dan Teks: Fahzian Aldevan

Belum ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Unimal Bangun Kerjasama dengan PT Media Televisi Indonesia
Kepala UPT Kehumasan dan Hubungan Eksternal Universitas Malikussaleh, Teuku Kemal Fasya (Pakai Peci) bersama kepala Departemen OD and Talent Acquisition PT Media Televisi Indonesia, Ismu Wardhani. []

Unimal Bangun Kerjasama dengan PT Media Televisi Indonesia

WhatsApp Image 2024 08 15 at 18.35.46
Pj Sekda Aceh, Azwardi AP, M.Si., atas nama Gubernur Aceh, melakukan Pengambilan Sumpah Sumbah Jabatan dan Pelantikan, Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Pamerintah Aceh, di Anjong Mon Mata Meuligoe Gubernur, Kamis, 15/8/2024.

Lantik Pejabat Esselon II, Pj Sekda Aceh Ingatkan Percepatan Realisasi APBA