PM Lhokseumwe – Sebanyak 46 peserta dari Sembilan Kabupaten Kota di Provinsi Aceh, mengikuti lomba “Layang Tunang” dalam rangka menyambut visit year 2015 di Taman Wisata Goa Jepang, Blang Panyang, Kota Lhokseumawe, Minggu (02/08/2015).
Acara yang memperebutkan total hadiah Rp 7.500.000 ini, diselenggarakan oleh Dinas Perhubungan dan Pariwisata (Dishub Budpar) Kota Lhokseumawe.
Dalam ajang lomba “Seulayang Tunang” tersebut Kota Lhokseumawe berhasil memboyong dua piala, juara pertama atas nama Fakhri, juara ketiga diraih Irfan. Sementara juara ke dua diraih oleh Basari dari Aceh Barat.
Berikut foto-foto kemeriahan acara “Seulayang Tunang” yang didokumentasikan oleh Muksalmina Blc.
Beragam persoalan muncul pasca renovasi Masjid Raya Baiturrahman. Mulai lokasi penempatan alas kaki hingga bentuk toilet memicu kontroversi di masyarakat. Tasya...
Lhokseumawe--Pasangan calon walikota dan wakil walikota Lhokseumawe utusan PA, Suaidi Yahya-Nazaruddin tidak menghadiri acara debat kandidat yang gelar KIP...
PM, Banda Aceh — Penyidik Subdit Tipidkor Ditreskrimsus Polda Aceh telah menahan tiga tersangka kasus korupsi pengadaan tempat cuci tangan atau wastafel pada SMA,...
PM, Bireuen—Untuk mengetahui perkebangan pembangunan daerah, kususnya di setiap kecamatan, maka perlu adanya masukan serta pendapat masyarakat dalam Musyawarah...
PM, Bireuen—Tiga korban tewas insiden penembakan dikebumikan di Desa Lheu Simpang, Kecamatan Jeunieb, Kabupaten Bireuen, Selasa (1/4/2014) siang. Ketiga jenazah...
Belum ada komentar